Sukses


VIDEO: Transfer Neymar Jadikan PSG Klub Terboros di Dunia

Bola.com, Jakarta - Banyak hal mengejutkan terjadi pada bursa transfer musim panas 2017-2018. Klub-klub kaya di dunia tak segan menggelontorkan dana berlebih demi prestasi yang ingin dicapai pada musim-musim mendatang.

PSG salah satunya. Klub kaya asal kota Paris ini  memiliki dana yang berlimpah di bursa transfer musim panas lalu. Tidak heran triliunan rupiah digelontorkan PSG  hanya untuk membeli pemain-pemain baru.

Salah satu pembelian fantastis yang dilakukan PSG musim ini ialah transfer mega bintang Barcelona, Neymar Jr dengan nilai 3 triliun rupiah. 

Selain PSG, tercatat ada 4 klub lainnya yang terhitung boros dalam melakukan jual beli pemain. Besarnya nilai pembelian pemain tersebut tidak diimbangi dengan nilai penjualan pemain.  

Klub apa saja yang masuk dalam kategori terboros pada bursa transfer musim panas 2017-2018?

  • Klub sepak bola asal Perancis yang dibuat pada tahun 1970 dan berbasis di Paris.
    Paris Saint-Germain (PSG) merupakan klub sepak bola asal Perancis yang dibuat pada tahun 1970 dan berbasis di Paris.
    Klub sepak bola asal Perancis yang dibuat pada tahun 1970 dan berbasis di Paris.

    PSG

  • Manchester United, salah satu klub papan atas Liga Inggris. MU adalah klub tersukses di sejarah Liga Inggris modern
    Manchester United FC adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Old Trafford, Manchester Raya. MU bermain di liga utama Inggris.
    Manchester United, salah satu klub papan atas Liga Inggris. MU adalah klub tersukses di sejarah Liga Inggris modern

    Manchester United

  • Chelsea Football Club musti menunggu hampir 50 tahun untuk kembali merengkuh trofi Liga Primer Inggris keduanya setelah pada musim 2004-2005
    Semua berita tim, statistik tim, transfer pemain dan lainnya tentang Chelsea FC yang memiliki julukan The Blues
    Chelsea Football Club musti menunggu hampir 50 tahun untuk kembali merengkuh trofi Liga Primer Inggris keduanya setelah pada musim 2004-2005

    Chelsea

  • Berita Video

Video Populer

Foto Populer