Dibanding Lionel Messi, Cristiano Ronaldo Lebih Sering Menembak

oleh Nicklas Hanoatubun diperbarui 25 Okt 2016, 16:15 WIB
Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo menjadi pemimpin klasemen pemain dengan tembakan terbanyak ke arah gawang dengan total 29 tembakan hingga pekan ke-9 La Liga Santander. (EPA/Kiko Huesca)
Bintang Barcelona, Lionel Messi mencatatkan namanya pada urutan kedua sebagai pemain dengan tembakan terbanyak dengan total tembakan sebanyak 27 kali pada La Liga santander hingga pekan ke-9. (EPA/Alejandro Garcia)
Winger asal Welsh, Gareth Bale m menempati utrutan ketiga dengan total tembakan sebanyak 26 kali hingga pekan ke-9 La Liga Santander. (EPA/Emilio Naranjo)
Bintang Barcelona, Luis Suarez menempati urutan keempat dengan total 21 tembakan ke arah gawang hingga pekan ke-9 La Liga santander. (EPA/Alberto Estevez)
Pemain Real Betis, Ruben Castro memiliki jumlah tembakan yang sama dengan Suarez yaitu 21 akali tembakan dengan tingkat akurasi sebanyak 47% hingga pekan ke-9 La Liga Santander.(EPA/Gorka Estrada)
Pemain Malaga, Sandro Ramirez (tengah) termasuk dalam jajaran pemain dengan tembakan terbanyak pada La Liga Santander dengan total tembakan 20 kali hingga pekan ke-9. (EPA/Jorge Zapata)
Neymar Jr. hanya menempati urutan ketujuh dengan total tembakan sebanyak 19 kali hingga pekan ke-9 La Liga Santander. (EPA/Juan Carlos Hidalgo)