Bola.com, Jakarta Berita video beruang kutub bernama Nika memprediksi Portugal akan menang atas Selandia Baru dan Cile kalah dari Australia pada laga terakhir grup Piala Konfederasi 2017. Bila memang benar Cile kalah pada laga terakhir, hal itu berarti Australia memiliki peluang untuk lolos ke babak selanjutnya. Lalu, bagaimana dengan prediksi Nika untuk 2 pertandingan lainnya?
VIDEO: Beruang Ini Prediksi Portugal Menang dan Cile Kalah dari Australia
Berita video beruang kutub bernama Nika memprediksi Portugal akan menang atas Selandia Baru dan Cile kalah dari Australia pada laga terakhir
Diterbitkan 24 Juni 2017, 10:00 WIB