VIDEO: Lingard dan Para Pencetak Gol Terbaik Pekan Ke-20 Premier League

Berita video Jesse Lingard dalam daftar pencetak gol terbaik pekan ke-20 Premier League 2017-2018. This video presented by BallBall.

BolaCom | Okie PrabhowoDiterbitkan 29 Desember 2017, 19:00 WIB

Bola.com, Inggris - Jesse Lingard menjadi sosok penting di balik perjuangan Manchester United bangkit untuk menahan Burnley 2-2. Sempat dikejutkan gol tendangan bebas keren Steven Defour, Lingard menginspirasi tim tamu dengan sepakan tumit cerdas ke pojok bawah untuk memulai comeback Setan Merah.

Pemain sayap itu kemudian mencetak gol penyama pada menit 91 untuk mengamankan satu angka.

Advertisement

Berita Terkait