Bola.com, Jakarta - Kyrie Irving memimpin score di pertandingan ini dengan 25 points saat Celtics yang berhasil menang melawan Grizzlies dengan 109-98.
VIDEO : Cuplikan Pertandingan NBA, Celtics 109 vs Grizzlies 98
Berita video game recap NBA 2017-2018 antara Boston Celtics melawan Memphis Grizzlies dengan skor 109-98.
Diterbitkan 27 Februari 2018, 17:00 WIB