VIDEO: Abdul Halim Dalimunte Sumbang Perunggu dari Atletik

Berita video sumbangan medali perunggu dari cabang olahraga atletik nomor lari putra 200m T11 yang dipersembahkan Abdul Halim Dalimunte.

BolaCom | Dody IryawanDiterbitkan 08 Oktober 2018, 23:04 WIB

Bola.com, Jakarta - Abdul Halim Dalimunte sumbang medali perunggu dari cabang olahraga atletik nomor lari putra 200m T11. Bersama pasangannya, ia catatkan waktu 00:00:24.22.

Advertisement