Sukses

Wiwig Prayugi
Wiwig Prayugi

Wiwig Prayugi

Dewa United mengalahkan Persis Solo 5-1 di Stadion Internasional Banten, Sabtu (20/12/2025). (Instagram Persis Solo)
BRI Super League

Milomir Seslija Masih Yakin Selamatkan Persis Solo dari Ancaman Degradasi: Perjalanan Masih Panjang!

Pelatih Persis Solo, Milomir Seslija, mengungkapkan optimismenya membawa Laskar Sambernyawa bertahan di kasta tertinggi.
Gelandang Chelsea, Alejandro Garnacho, terlihat selama pertandingan sepak bola Premier League Inggris antara Chelsea dan Arsenal di Stamford Bridge, London, pada 30 November 2025. (JUSTIN TALLIS / AFP)
Inggris

Alejandro Garnacho Tak Menyesal Pergi dari Old Trafford ke Chelsea: Menyakitkan bagi MU

MU melepas Garnacho ke Chelsea pada Agustus 2025 dengan nilai transfer 40 juta pound, menyusul hubungan buruk sang pemain dengan manajer Ruben Amorim.
Gelandang Persita Tangerang, Eber Bessa melewati hadangan dari bek Persik Kediri, Muhammad Firly dalam laga lanjutan BRI Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, MInggu (21/12/2025). (M. Iqbal Ichsan)
BRI Super League

Hasil BRI Super League: Hokky Caraka Cetak Gol Lewat Sundulan dan Salto, Persita Benamkan Persik

Persita Tangerang mulai kembali mengintip zona papan atas BRI Super League 2025/2026.
Cover prediksi Persita Tangerang vs Persik Kediri. (Bola.com/Wiwig Prayugi)
Indonesia

Link Live Streaming BRI Super League: Persita Tangerang Vs Persik Kediri

Anda bisa menyaksikan pertandingan BRI Super League antara Persita Tangerang versus Persik Kediri secara live streaming di Vidio.
Cover prediksi Persita Tangerang vs Persik Kediri. (Bola.com/Wiwig Prayugi)
BRI Super League

Prediksi Persita Vs Persik di Super League: Pendekar Cisadane Kembali Mengejar Posisi 5 Besar

Persita Tangerang dan Persik Kediri akhirnya kembali ke lapangan hijau setelah jeda panjang kompetisi akibat agenda SEA Games Thailand 2025. Kedua tim dijadwalkan saling berhadapan pada pekan ke-15 BRI Super League di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Minggu (21/12/2025) sore WIB.
Paulo Gali Freitas beraksi dalam duel Persebaya Surabaya melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (20/12/2025) malam. (Doc Persebaya)
BRI Super League

BRI Super League: Persebaya Imbang 5 Kali Beruntun, Sang Caretaker Sebut Performa Membaik

Persebaya Surabaya masih dalam periode gagal meraih kemenangan. Terbaru, mereka bermain imbang 2-2 saat menjamu Borneo FC.
Klasemen medali SEA Games 2025. (Bola.com/Wiwig Prayugi)
Ragam

Klasemen Akhir Medali SEA Games 2025: Indonesia Lewati Target, Kunci Runner-up

Kontingen Indonesia mengakhiri partisipasi di SEA Games 2025 Thailand dengan catatan prestasi signifikan.
Tim Indonesia SEA Games 2025. (Bola.com/Wiwig Prayugi)
Ragam

SEA Games 2025 Thailand: Indonesia Finis Runner-up, 91 Emas Jadi Prestasi Terbaik dalam 30 Tahun

Kontingen Indonesia menutup kiprahnya di SEA Games Thailand 2025 dengan capaian yang patut dibanggakan.
Dewa United Vs Persis Solo, BRI Super League. (Bola.com/Wiwig Prayugi)
BRI Super League

Link Live Streaming BRI Super League di Vidio Sore Ini: Dewa United Vs Persis Solo

Dewa United akan menjamu Persis Solo di Banten International Stadium, Banten pada pertandingan pekan ke-15 BRI Super League 2025/2026.
Pelatih kepala Chelsea asal Italia, Enzo Maresca, memberikan instruksi kepada para pemain dari pinggir lapangan dalam pertandingan Premier League antara Chelsea dan Liverpool di Stamford Bridge, London, pada 4 Oktober 2025. (Glyn KIRK/AFP)
Inggris

Enzo Maresca Redam Spekulasi Jadi Penerus Pep Guardiola di Man City

Manajer Chelsea, Enzo Maresca, kembali menegaskan kebanggaannya menangani The Blues di tengah spekulasi yang mengaitkannya dengan Manchester City.