Pemain Bayern Munchen, Arjen Robben diisukan bakal merapat ke Manchester United, menurut Daily Mail, pelatih Jose Mourinho mengnginkan pemain dengan tipikal seperti Robben. (AP/Jens Meyer)
Zlatan Ibrahimovic, dikabarkan akan segera kembali ke Manchester United selain untuk menyelesaikan proses rehabilitasi cederanya. Ibrahimovic juga berpeluang besar kembali memperkuat The Red Devils. (AP/Dave Thompson)
Pemain Southampton, Cedric Soares (kiri) diisukan akan memperkuat Chelsea. Jika transfer tersebut terjadi The Blues akan merogoh kocek kurang lebih sebesar 20 juta pound. (AFP/Adrian Dennis)
Arsenal dikabarkan tertarik mendatangkan pemain PSG, Julian Draxler. Menurut The Times, PSG memberikan harga sekitar 32 juta pounds untuk pemain asal Jerman tersebut. (AFP/Jeff Pachoud)
Cerita Arsenal dan Alexis Sanchez masih terus berlanjut pemain asal Chile tersebut dikabarkan sedang diincar Manchester City. City bahkan telah menyiapkan dana sekitar 50 juta pounds untuk transfer tersebut. (AFP/Lindsey Parnaby)
Davinson Sanchez resmi bergabung dengan Tottenham dengan mahar sebesar 36 juta pound. Pemain asal Kolombia diikat kontrak selama enam tahun bersama The Lilywhites. (AFP/ANP/Olaf Kraak/Netherlands OUT)
Pemain Dortmund, Ousmane Dembele (kiri) rumornya tengah diincar Barcelona, pemain bersuia 20 tahun tersebut dibanderol Dortmund sebesar 27 juta pound. (Marius Becker/dpa via AP)
Penyerang Torino, Andrea Belotti diisukan akan bergabung dengan Chelsea menyusul ketertarikan sang pelatih Antonio Conte. Peluang Belotti semakin besar karena isu akan hengkangnya Diego Costa. (AFP/Giuseppe Cacace)
Tim Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia semakin kukuh di puncak klasemen sementara Proliga 2026 setelah menang atas Jakarta Electric PLN Mobile, Sabtu (24/10/2026).
Pasangan muda Indonesia Raymond Indra/Nikolaus Joaquin tampil memukau saat memenangi duel sesama wakil Indonesia, yang juga unggulan kelima, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani untuk melaju ke final Indonesia Masters 2026. Pada pertandingan semifinal di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu, Raymond/Joaquin menang dua gim langsung dengan skor 21-19, 21-14.
Tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan, menunjukkan performa gemilang dan berhasil menyegel satu tempat di babak final Indonesia Masters 2026 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (24/1/2026). Ia menyingkirkan wakil Taiwan, Chi Yu Jen, dengan skor telak dua gim langsung, 21-11 dan 21-12.
Persija Jakarta memetik poin penuh saat berhadapan dengan Madura United di laga pekan ke-18 BRI Super League 2025/2026, Jumat (23/01/2026) malam WIB. Macan Kemayoran mencetak dua gol ke gawang Sape Kerrab lewat titik penalti.
Jakarta pertamina Enduro sukses memetik poin penuh setelah mengalahkan Popsivo Polwan melalui tiga set langsung di perhelatan Proliga 2026, Jumat (23/01/2026).
Jakarta Livin' Mandiri akhirnya meraih kemenangan dalam laga lanjutan Proliga 2026, Jumat (23/01/2026). Yolla Yuliana dkk sukses menumbangkan Medan Falcons dengan skor 3-1 (25-21, 25-20, 20-25, 25-14).
Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) melalui PT Garuda Sepak Bola Indonesia (GSI) resmi mengumumkan kerja sama dengan Kelme sebagai apparel resmi Timnas Indonesia. Acara perkenalan kerja sama tersebut berlangsung di Hotel The Tribrata, Jakarta, Jumat (23/01/2026). PSSI dan Kelme mengikat kontrak hingga empat tahun ke depan. Nantinya, seluruh seragam Timnas Indonesia baik Putra maupun Putri, Timnas Futsal Indonesia dan perangkat wasit nantinya akan diproduksi oleh Kelme.
Moh Zaki Ubaidillah harus tersingkir pada babak 16 besar Indonesia Masters 2026 setelah kalah dua game langsung dari wakil Singapura, Loh Kean Yew. Sementara Putri Kusuma Wardani di luar dugaan tumbang dari pemain underdog asal Taiwan, Huang Yu-Hsun.
Trofi Piala Dunia dipamerkan di Jakarta Convention Center (JICC), Kamis (22/1/2026). Tur trofi ini merupaka rangkaian sebelum Piala Dunia 2026 dimulai. Kedatangan tropfi ini memberikan kesempatan kepada masyarakat Indonesia untuk melihat dan berfoto bersama.
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Fikri susah payah melaju ke perempat final Indonesia Masters 2026. Hasil ini didapat usai mengalahkan ganda putra Indonesia lainnya, Leo Carnando/Bagas Maulana dengan skor akhir 21-16, 18-21, dan 21-13.