Sukses

Foto: Sujud Syukur Cristiano Ronaldo setelah Cetak Rekor Fantastis 900 Gol dalam Kariernya di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Cristiano Ronaldo tak mampu menutupi rasa bahagianya setelah berhasil mencetak rekor fantastis saat laga kualifikasi Piala Dunia 2024 antara Portugal melawan Kroasia di Luz Stadium, Lisbon, Portugal, Jumat (06/09/2024) dini hari WIB. Ia berhasil mencatatkan gol ke-900 sepanjang kariernya sebagai pesepak bola. Ronaldo berhasil membobol gawang Kroasia pada menit ke-34 setelah menerima umpan silang terukur dari Nuno Mendes. Pemain yang sering dijuluki CR7 itu menjadi orang pertama yang sukses mencatatkan rekor itu baik di klub maupun di timnas. Meskipun begitu, Ronaldo tak cepat puas. Ia bahkan membuat target baru dengan mencetak 1000 gol.
Photographer:
Bagaskara Lazuardi

Foto Terkini