Sukses


Jadwal Pertandingan Premier League Pekan Depan: Diwarnai Duel Tottenham Hotspur Vs Manchester United

Jakarta - Premier League musim ini akan kembali bergulir pada pekan depan. Dari beberapa pertandingan yang tersaji, duel Tottenham Hotspur versus Manchester United diyakini bakal mencuri perhatian. 

Pada pertandingan tersebut, Tottenham akan menjamu MU di Tottenham Hotspur Stadium. The Lilywhites akan menjadi lawan yang tangguh karena dinakhodai mantan manajer The Red Devils, Jose Mourinho.

Namun, manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, menatap laga ini dengan penuh keyakinan karena pada pertemuan pertama, timnya menang 2-1 atas Spurs di Old Trafford, 5 Desember 2019. Ketika itu, dua gol kemenangan Tim Setan Merah diborong Marcus Rashford, sedangkan gol Tottenham dicetak Dele Alli.

Sebelum duel tersebut, Premier League akan dibuka pada Kamis (18/6/2020). Akan ada dua pertandingan seru, yakni Aston Villa vs Sheffield United dan Manchester City vs Arsenal.

Berikut ini adalah jadwal laga lanjutan Premier League musim ini setelah sempat tertunda akibat pandemi virus corona. 

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini

2 dari 5 halaman

Jadwal Premier League

Kamis (18/6/2020)

00.00 WIB Aston Villa v Sheffield United

02:15 WIB Man City v Arsenal

Sabtu (20/6/2020)

00.00 WIB Norwich City v Southampton

02:15 WIB Tottenham Hotspur v Manchester United

18:30 WIB Watford v Leicester City

21:00 WIB Brighton & Hove Albion v Arsenal

23:30 WIB West Ham v Wolves

Minggu (21/6/2020)

01:45 WIB AFC Bournemouth v Crystal Palace

20:00 WIB Newcastle United v Sheffield United

22:15 WIB Aston Villa v Chelsea

23:00 WIB Everton v Liverpool

 

3 dari 5 halaman

Jadwal Selanjutnya

Senin (22/6/2020)

02:00 WIB Man City v Burnley

18:00 WIB Leicester City v Brighton & Hove Albion

20:15 WIB Tottenham Hotspur v West Ham United

Kamis (25/6/2020)

00:00 WIB Manchester United v Sheffield United

00:00 WIB Newcastle United v Aston Villa

00:00 WIB Norwich City v Everton

00:00 WIB Wolves v AFC Bournemouth

02:15 WIB Liverpool v Crystal Palace

Jumat (26/6/2020)

00:00 WIB Burnley v Watford

00:00 WIB Southampton v Arsenal

02:15 WIB Chelsea v Man City

Sabtu (27/6/2020)

18:30 WIB Aston Villa v Wolves

Minggu (28/6/2020)

22:30 WIB Watford v Southampton

 

4 dari 5 halaman

Jadwal Berikutnya

Selasa (30/6/2020)

02:00 WIB Crystal Palace v Burnley

Rabu (1/6/2020)

02:15 WIB Brighton v Manchester United

Kamis (1/7/2020)

00:00 WIB Arsenal v Norwich City

00:00 WIB AFC Bournemouth v Newcastle United

00:00 WIB Everton v Leicester City

20:15 West Ham v Chelsea

Jumat (3/7/2020)

00:00 WIB Sheffield United v Tottenham Hotspur

02:15 Man City v Liverpool

Disadur dari: Liputan6.com (Penulis: Cakrayuri Nuralam/Editor: Harley Ikhsan/Published: 10/06/2020)

5 dari 5 halaman

Klasemen Premier League

 
  • Manchester United, salah satu klub papan atas Liga Inggris. MU adalah klub tersukses di sejarah Liga Inggris modern
    Manchester United FC adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Old Trafford, Manchester Raya. MU bermain di liga utama Inggris.
    Manchester United, salah satu klub papan atas Liga Inggris. MU adalah klub tersukses di sejarah Liga Inggris modern

    Manchester United

  • Liga Inggris atau lebih dikenal dengan Liga Primer Inggris merupakan kompetisi utama di Inggris yang diikuti 20 tim untuk mendapatkan gelar

    Liga Inggris

  • MU merupakan akronim dari Manchester United, klub yang berlaga di kasta tertinggi sepak bola Inggris, Permier League.

    MU

  • Jadwal Liga Inggris

Video Populer

Foto Populer