Sukses


12 Pelatih Bergaji Paling Wah di Liga Inggris Setelah Arteta Disodori Kenaikan Fantastis: Tetap Kalah Jauh dari Guardiola

Bola.com, Jakarta - Arsenal dikabarkan menyodokan kenaikan gaji besar kepada Mikel Arteta agar bertahan di klub. Nominal gaji anyar tersebut akan menempatkan Arteta di peringkat kelima pelatih berbayaran tertinggi di Liga Inggris

Menurut The Sun, Arsenal akan memberikan gaji kepada Arteta yang nominalnya sama dengan Arsene Wenger saat tahun terakhirnya di Emirates. Arteta dikabarkan akan menerima gaji 8,3 juta pounds (Rp161,2 miliar) per tahun. 

Namun,  gaji anyar Arteta itu tidak seberapa dibandingkan bayaran pelatih Man City, Pep Guardiola. Pria asal Spanyol itu merupakan pelatih bergaji tertinggi di Liga Inggris. 

Nominal gaji Arteta nantinya hanya setengah dari yang diterima Guardiola. Lalu, Ralf Rangnick (Manchester United) dan Jurgen Klopp di posisi berapa? 

Berikut ini 12 pelatih yang bergaji paling wah di Liga Inggris, seperti dikutip dari The Sun, Kamis (24/2/2022).  

2 dari 13 halaman

12. Steven Gerrard (Aston Villa): 97,1 Miliar Per Tahun

3 dari 13 halaman

11. Davis Moyes (West Ham United): 97,1 Miliar Per Tahun

4 dari 13 halaman

10. Frank Lampard (Everton): 97,1 Miliar Per Tahun

5 dari 13 halaman

9. Ralph Hasenhuttl (Southampton): Rp116,6 Miliar Per Tahun

6 dari 13 halaman

8. Thomas Tuchel (Chelsea): Rp136 Miliar Per Tahun

7 dari 13 halaman

7. Marcelo Bielsa (Leeds United): Rp155,4 Miliar Per Tahun

8 dari 13 halaman

6. Ralf Rangnick (Manchester United): Rp155,4 Miliar Per Tahun

9 dari 13 halaman

5. Mikel Arteta (Arsenal): Rp161,2 Miliar Per Tahun

10 dari 13 halaman

4. Brendan Rodgers (Leicester City): 194,2 Miliar Per Tahun

11 dari 13 halaman

3. Antonio Conte (Tottenham Hotspur): Rp291,4 Miliar Per Tahun

12 dari 13 halaman

2. Jurgen Klopp (Liverpool): Rp310 Miliar Per Tahun

13 dari 13 halaman

1. Pep Guardiola (Man City): Rp369,1 Miliar Per Tahun

Video Populer

Foto Populer