10 Pebalap F1 Tercepat pada tes Pramusim di Barcelona, Bagian Pertama

oleh Nicklas Hanoatubun diperbarui 23 Feb 2016, 15:42 WIB
Sebastian Vettel pebalap dari tim Ferari menjadi yang tercepat dengan catatan waktu 1m24.939s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Lewis Hamilton, dari Mercedes AMG GP, ada pada urutan kedua dengan catatan waktu 1m25.409s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Pebalap Red Bull team, Daniel Ricciardo, saat melaju dengan mobilnya, catatan waktunya adalah 1m26.044s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Valtteri Bottas, dari Williams Racing F1, mencatatkan waktu 1m26.091s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Pebalap Force India, Alfonso Celis (tengah) berada pada urutan ke-5 pebalap tercepat dengan catatan waktu 1m26.298s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Jenson Button dari McLaren F1 team, memacu tunggangannya hingga kecepatan maksimum saat finish 1m26.735s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Carlos Sainz, pebalap Toro Rosso F1 team, ada pada urutan ke-7 dengan catatan waktu 1m27.180s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Pebalap Swedia dari Sauber team, Marcus Ericsson, mencapai garis finish dengan catatan waktu 1m27.555s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)
Pascal Wehrlein dari Manor Racing di urutan ke-9 pebalap tercepat sesi pertama dengan catatan waktu 1m28.292s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (Bola.com/Rio Haryanto Media)
Romain Grosjean, dari Haas F1 team, berada pada urutan ke-10 dengan waktu 1m28.399s pada test pre-season di Sirkuit Catalunya, Montmelo, Barcelona, Senin (22/2/2016) malam WIB. (EPA/Alejandro Garcia)