Jakarta Pertamina Enduro menang tiga set tanpa balas dengan skor 3-0 (25-23, 25-18,25-22) seri ketiga putaran pertama Proliga 2026 yang berlangsung di GOR Sabilulungan Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jumat (23/01/2026) malam. (Dok. PBVSI)
Kemenangan ini merupakan yang ketiga kalinya dari lima laga bagi Megawati Hangestri dkk di Proliga 2026. (Dok. PBVSI)
Hasil ini membuat Jakarta Pertamina Enduro menduduki peringkat ketiga klasemen sementara Proliga 2026 dengan mengoleksi 9 poin. (Dok. PBVSI)