1/6
Paul Pogba berstatus pemain buangan Manchester United kala pindah ke Juventus. Namun di bawah tangan dingin Antonio Conte, gelandang asal Prancis itu disulap menjadi bintang dan membuat Setan Merah memulangkannya kembali pada 2016 dengan biaya transfer yang mahal. (AFP/Giuseppe Cacace)