Sukses

Foto: Debut Manis Benzema Bersama Al Ittihad, Lengkap Cetak Gol dan Assist

Karim Benzema menjalani debut istimewa dengan seragam Al Ittihad. Benzema tampil luar biasa kala membantu timnya menang 2-1 atas klub Tunisia, Esperance dalam laga Arab Club Champions Cup 2023, Jumat (28/7/2023). Benzema langsung menunjukkan kelasnya. Peraih Ballon d'Or 2022 itu menjadi kunci kemenangan Al Ittihad dengan memborong satu gol dan satu assist.
Photographer:
Muhammad Iqbal Ichsan
  • 0%suka
  • 0%lucu
  • 0%sedih
  • 0%marah
  • 0%kaget
  • 0%aneh
  • 0%takut
  • 0%takjub

Foto Terkini