Sukses

Foto: Manfaatkan Momen, Pedagang Pernak-pernik Bertebaran di Sekitar SUGBK saat Timnas Indonesia Hadapi Argentina

Tak ingin kehilangan momen, beberapa pedagang tampak bertebaran di sekitar area Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senin (19/6/2023) untuk menjajakan dagangannya berupa pernak-pernik pertandingan antara Timnas Indonesia menghadapi Argentina. Pernak-pernik berupa jersey, jaket dan syal dengan harga terjangkau tampak menarik minat beberapa suporter yang melintas.
Editor:
Hendriyan
Photographer:
Muhammad Iqbal Ichsan
  • 0%suka
  • 0%lucu
  • 0%sedih
  • 0%marah
  • 0%kaget
  • 0%aneh
  • 0%takut
  • 0%takjub

Foto Terkini