Sukses


Karim Benzema dan 5 Pesepak Bola Muslim yang Berpuasa pada Laga Real Madrid Vs Chelsea

Bola.com, Jakarta - Duel leg kedua perempat final Liga Champions antara Real Madrid versus Chelsea digelar pada saat Ramadan. Sejumlah pemain muslim dari kedua tim diyakini menjalankan ibadah puasa.

Pada laga kali ini, Madrid akan bertindak sebagai tuan rumah dengan menjamu Chelsea di Santiago Bernabeu, Rabu (13/4/2022) dini hari WIB. Bermain di kandang sendiri, El Real berbekal kemenangan pada pertemuan pertama.

Real Madrid berhasil membungkam Chelsea dengan skor 3-1 pada leg pertama di Stamford Bridge, 7 April lalu. Hasil tersebut membuat Los Blancos berpeluang lolos ke semifinal Liga Champions musim ini.

Madrid hanya membutuhkan hasil imbang atau minimal kalah dengan selisih satu gol, demi bisa melenggang ke babak empat besar.

Namun begitu, Chelsea tidak akan menyerah begitu saja. Tim London Biru bertekad untuk membalaskan kekalahan pada pertemuan pertama, sekaligus mendepak Real Madrid dari Liga Champions.

Sebelum menjalani pertandingan, sejumlah pemain Real Madrid dan Chelsea diyakini menjalankan ibadah puasa Ramadan. Siapa saja mereka? Berikut ini adalah perinciannya.

2 dari 7 halaman

Karim Benzema

3 dari 7 halaman

Ferland Mendy

4 dari 7 halaman

Antonio Rudiger

5 dari 7 halaman

Edouard Mendy

6 dari 7 halaman

Hakim Ziyech

7 dari 7 halaman

N'Golo Kante

Video Populer

Foto Populer