Bola.com, Jakarta Siaran langsung pertandingan Liga Champions 2024/25 big match antara Real Madrid vs Manchester City pada babak play-off leg kedua yang akan berlangsung pada Kamis, 20 Februari 2025. Disiarkan langsung secara eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Big match akan tersaji di pekan ini, yang akan mempertemukan Real Madrid vs Manchester City, Kamis (20/2/25) pukul 03.00, akan bermain di Santiago Bernabéu. Los Blancos sudah menjajaki 1 kakinya ke babak round of 16, menang 3-2 di Manchester membuat motivasi mereka meningkat saat harus bermain di kandang sendiri pada leg kedua.
Baca Juga
Advertisement
The Citizens yang performanya sedang tidak stabil di liga, tidak akan menyerah begitu saja saat mereka harus bertandang ke Madrid. Walaupun mereka kalah, tetapi mereka mempunyai modal yang berharga telah mencetak 2 gol pada leg pertama. Pep Guardiola berharap para pemain baru mereka seperti Omar Marmoush, Abdukodir Khusanov, Vitor Reis dan Nico Gonzalez bisa memberikan kontribusi yang signifikan.
Sementara itu, tim asuhan Carlo Ancelotti yang juga sedang tidak stabil performanya, terlebih lagi 4 pemain belakang mereka masih harus absen karena cedera. Menang di leg pertama menjadi modal dan kepercayaan diri yang tinggi untuk bermain di kandang sendiri pada leg kedua ini. Los Blancos juga harus meningkatkan fokusnya dan kedisiplinan, agar tetap bisa mendominasi pada pertandingan ini.
Berikut adalah siaran langsung pertandingan big match Liga Champions 2024/25 antara Real Madrid vs Manchester City di babak play-off leg kedua di tengah pekan ini.
Berita video AC Milan akan menghadapi Feyenoord dalam leg kedua babak play off Liga Champions. I Rossoneri tertinggal agregat 0-1, Theo Hernandez dkk. butuh keangkeran San Siro untuk menang.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Jadwal dan Link Siaran Langsung
Kamis, 20 Februari 2025
- 03.00 WIB - Real Madrid vs Manchester City
Link siaran langsung big match Liga Champions: Real Madrid vs Manchester City dengan klik tautan di sini.
Advertisement
Nonton Liga Champions di Vidio
Itu dia informasi, jadwal dan link nonton Real Madrid vs Manchester City di babak play-off leg kedua di tengah pekan ini. Nonton siaran langsung Liga Champions eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera unduh aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier League + Platinum untuk nonton berbagai macam konten olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris sepuasnya bebas iklan.
Penulis: Alnaufal Farhan Ramadhan