Bola.com, Jakarta - Alasan sebenarnya di balik keputusan Brooklyn Beckham memblokir kedua orang tuanya, David dan Victoria Beckham, akhirnya terungkap.
Hubungan keluarga yang memburuk disebut-sebut meninggalkan luka mendalam bagi Brooklyn, yang merasa kondisi mentalnya terdampak oleh sorotan publik yang terus mengiringi konflik tersebut.
Brooklyn, kini berusia 26 tahun, dikabarkan telah mengungkapkan kepada orang-orang terdekatnya bahwa unggahan di media sosial yang men-tag atau me-mention namanya membuatnya merasa tidak nyaman.
Ia menginginkan setiap upaya perbaikan hubungan dilakukan secara tertutup, tanpa melibatkan ruang publik media sosial. Namun, sebagai keluarga selebritas dunia, privasi menjadi sesuatu yang sulit dijaga, dan konflik keluarga Beckham kembali mencuat ke publik pada momen Natal lalu.
Menurut laporan TMZ, ketegangan keluarga mulai meningkat ketika adik Brooklyn, Romeo, menjalin hubungan dengan model sekaligus DJ asal Inggris, Kim Turnbull. Brooklyn disebut mempertanyakan motif Turnbull, yang kemudian memicu gesekan internal.
Hubungan dalam keluarga makin merenggang sejak Brooklyn menikah dengan aktris Amerika, Nicola Peltz, yang kini berusia 30 tahun.
Seiring waktu, Brooklyn dinilai makin menjauh dari keluarganya hingga akhirnya memblokir mereka di media sosial.
Eksklusif! Pemain asing PSIS Semarang, Ruxi, akhirnya buka suara soal situasi panas yang tengah melanda klubnya. Dari ruang ganti hingga penampilan di lapangan, semuanya dibongkar tanpa tedeng aling-aling. Apa yang sebenarnya terjadi dengan PSIS di L...
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Surat Hukum demi Kesehatan Mental
Laporan The Mirror menyebutkan, langkah ekstrem Brooklyn mengirim surat hukum kepada kedua orang tuanya bertujuan untuk melindungi kesehatan mentalnya.
Surat yang dikirimkan pada musim panas tahun lalu itu meminta David dan Victoria untuk menghentikan kontak langsung dan hanya berkomunikasi melalui pengacara Brooklyn.
Sumber yang memahami situasi tersebut mengatakan bahwa keputusan itu diambil setelah permintaannya untuk berhenti, diabaikan.
"Hal ini sudah mulai berdampak pada kesehatan mentalnya… langkah ini diambil untuk melindungi dirinya," ujar sumber tersebut.
Namun, di mata Brooklyn, ketegangan justru makin memburuk setelah surat itu dikirim. Victoria sempat menyukai satu di antara unggahannya, sementara David membagikan foto hitam-putih Brooklyn saat masih kecil pada momen Natal.
Tak lama setelah itu, Brooklyn memutuskan untuk memblokir kedua orang tuanya secara daring.
Satu di antara masalah mendasar, menurut lingkaran terdekatnya, adalah perasaan Brooklyn bahwa orang tuanya masih memperlakukannya seperti anak kecil, bukan sebagai pria dewasa.
"Bahkan unggahan Natal dari ayahnya pun menggunakan foto Brooklyn saat masih kecil," ujar seorang teman.
Membela Nicola Peltz dari Tuduhan
Di tengah konflik yang berlarut-larut, Brooklyn disebut sangat terluka oleh anggapan bahwa istrinya, Nicola Peltz, menjadi penyebab renggangnya hubungan keluarga tersebut. Ia dengan tegas menolak narasi itu.
"Cerita seperti ini sangat seksis dan misoginis, dan dia tidak bisa menerima istrinya disudutkan seperti itu. Ini cerita lama: menyalahkan perempuan atas tindakan seorang pria. Itu sangat menghina," kata seorang sumber.
Di sisi lain, David dan Victoria Beckham dikabarkan sangat terpukul dengan permintaan hukum yang meminta mereka menghentikan kontak langsung.
Mereka disebut sangat sedih dengan situasi ini dan telah berusaha melakukan pendekatan dengan niat berdamai.
"Mereka hanya melakukan apa yang akan dilakukan orang tua mana pun dalam situasi seperti ini. Mereka sangat mencintai Brooklyn dan akan selalu ada untuknya," ujar sumber lain.
Dekat Kakek-Nenek
Konflik keluarga ini kian panas setelah Brooklyn dan Nicola tidak menghadiri perayaan ulang tahun ke-50 David Beckham di London. Keduanya juga tidak mengundang keluarga Beckham saat memperbarui janji pernikahan mereka.
Meski begitu, Brooklyn tetap menjaga hubungan baik dengan kedua pihak kakek-neneknya.
"Meski hubungannya dengan orang tuanya memburuk, Brooklyn masih sangat menyayangi kakek-neneknya. Ada cinta yang besar di sana, dan itu tidak pernah berubah," kata sumber tersebut.
"Kami hanya ingin pengalaman yang benar-benar indah. Jujur saja, saya bisa memperbarui janji pernikahan setiap hari dengannya. Menemukan orang yang akan menemani hidupmu selamanya adalah hal terpenting. Itu benar-benar membentuk dirimu sebagai pribadi. Momen itu sangat manis dan menyenangkan," kata Brooklyn Mengenang momen pembaruan janji pernikahannya pada Agustus lalu.
Sumber: Give Me Sport
bola:strip_icc()/kly-media-production/avatars/337821/original/058832000_1460136394-Anugraheni_Prasetyaningjati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5403561/original/006175300_1762330722-AP25308432942900.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5376390/original/072009300_1760002736-WhatsApp_Image_2025-10-09_at_11.51.58.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122593/original/027780200_1660371994-063_1414354441.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4193709/original/060726900_1665971368-063_1433771524.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5412362/original/085156000_1763089671-500x656_-_Timnas_Indonesia__2_.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471176/original/015231200_1768279469-20260113BL_Pengenalan_Pelatih_Baru_Timnas_Indonesia__John_Herdman_8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469056/original/054129200_1768049549-meylan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471028/original/020592800_1768274471-IMG_7982.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461719/original/099491300_1767433319-WhatsApp_Image_2026-01-03_at_15.59.48__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460545/original/051726600_1767257018-000_32WF7MJ.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461718/original/089739600_1767433302-WhatsApp_Image_2026-01-03_at_15.59.48.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5429073/original/001791400_1764572941-John_Herdman.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460758/original/071592100_1767283287-000_1HJ13D.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470965/original/075662100_1768272471-herdman.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470841/original/091985400_1768259583-AP26012769970468.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5457834/original/076905400_1767059927-InShot_20251230_085300398.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5429806/original/077058700_1764645011-000_32RQ8CG.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4867115/original/044986200_1718717026-Liga_Inggris_-_Ilustrasi_Logo_dan_Piala_Liga_Inggris_2024_2025_copy.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3133151/original/028628300_1589942837-Ribut_Pemain_Pelatih_02.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435541/original/053744700_1765077096-063_2250415820.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471176/original/015231200_1768279469-20260113BL_Pengenalan_Pelatih_Baru_Timnas_Indonesia__John_Herdman_8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469056/original/054129200_1768049549-meylan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471028/original/020592800_1768274471-IMG_7982.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461719/original/099491300_1767433319-WhatsApp_Image_2026-01-03_at_15.59.48__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460545/original/051726600_1767257018-000_32WF7MJ.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461718/original/089739600_1767433302-WhatsApp_Image_2026-01-03_at_15.59.48.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3151457/original/090570000_1591975260-Rossi_dan_Marquez.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5393845/original/026693900_1761616852-betting.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3359000/original/089399800_1611581611-Chelsea_-_Roman_Abramovich.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5230723/original/055162000_1748008675-UEFA.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448133/original/086619200_1766005840-rayan-cherki-manchester-city-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3598595/original/061120000_1633934553-000_98V74Q.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5468952/original/022364600_1768037801-psim.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469536/original/034639600_1768128111-Persis_2.jpg)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470802/original/074611900_1768233850-SnapInsta.to_612580495_18311244286270592_6441819611277000218_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470804/original/040722600_1768233931-WhatsApp_Image_2026-01-12_at_22.11.10.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5083118/original/020267900_1736237221-20250107-Diskon_Tarif_Lstrik-HER_1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5216547/original/087226100_1746977085-voli-e3f228.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5214047/original/099114000_1746709930-Grand_Final_PROLIGA_PLN.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5201761/original/052430600_1745832872-WhatsApp_Image_2025-04-28_at_15.06.14.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5084947/original/041382900_1736372756-logo_proliga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4890375/original/005197100_1720795966-Electric.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470884/original/089663900_1768268055-carrick.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4376848/original/048420100_1680147630-000_336N2QD.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5325652/original/057472800_1756010741-gyokeres.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4991090/original/087593900_1730734556-Ruben_Omarim_Pelatih_Man_United.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470722/original/095981800_1768218450-ATK_Bolanet_Carabao_Cup_2025_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469307/original/058883400_1768107715-AP26010625658338.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469741/original/034662500_1768181282-000_92CQ947.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470048/original/072828800_1768196228-AP26011774224040.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469698/original/011630800_1768176689-WhatsApp_Image_2026-01-11_at_19.44.36__2_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471215/original/045311500_1768280733-WhatsApp_Image_2026-01-13_at_12.04.02.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469170/original/012436400_1768087101-kpk_pajak.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5459559/original/074639600_1767164765-Unima.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471032/original/086257600_1768275093-Wanita_disabilitas_di_NTT_mengalami_pembengkakan_aneh_di_pipi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5456712/original/049195100_1766922993-bandung_zoo.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3287583/original/053440900_1604549506-5_November_2020-1.jpg)