Bola.com, Jakarta - Dalam kehidupan sehari-hari, terkadang kita membutuhkan dorongan atau inspirasi untuk menghadapi tantangan yang ada. Kata-kata yang sederhana, tetapi penuh makna bisa menjadi pengingat yang kuat tentang nilai-nilai yang penting dalam hidup kita.
Melalui ungkapan-ungkapan ini, kita dapat menemukan motivasi dan panduan untuk menjalani hari-hari dengan lebih bijaksana dan positif.
Baca Juga
Advertisement
Kata-kata simple, tetaoi bermakna dalam bahasa Inggris sering kali memiliki keindahan tersendiri. Meski singkat, kata-kata ini mampu menyampaikan pesan yang dalam dan relevan dengan berbagai aspek kehidupan.
Mulai menekankan pentingnya keberanian, hingga mengingatkan kita untuk selalu bersyukur, ungkapan-ungkapan ini dapat memberikan dampak besar pada cara pandang kita.
Setiap kata-kata di bawah ini dipilih dengan cermat untuk mencerminkan nilai-nilai positif yang bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Dengan memahami dan meresapi makna dari setiap kata-kata ini, diharapkan kita dapat lebih bijak dalam menghadapi berbagai situasi yang ada, serta makin termotivasi untuk menjalani hidup dengan penuh makna.
Berikut 32 kata-kata simple bermakna dalam bahasa Inggris dan artinya, Rabu (28/8/2024).
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Kata-Kata Simple Bermakna Bahasa Inggris dan Artinya
1. "Time heals all wounds."
Artinya: Waktu menyembuhkan semua luka.
2. "Actions speak louder than words."
Artinya: Tindakan berbicara lebih keras daripada kata-kata.
3. "Knowledge is power."
Artinya: Pengetahuan adalah kekuatan.
4. "Kindness costs nothing."
Artinya: Kebaikan tidak memerlukan biaya.
Â
5. "Love conquers all."
Artinya: Cinta menaklukkan segalanya.
6. "Honesty is the best policy."
Artinya: Kejujuran adalah kebijakan terbaik.
7. "Life is short, make it count."
Artinya: Hidup itu singkat, buatlah berarti.
8. "Forgiveness sets you free."
Artinya: Memaafkan membebaskan dirimu.
Â
Â
Â
Â
Advertisement
Kata-Kata Simple Bermakna Bahasa Inggris dan Artinya
9. "Laughter is the best medicine."
Artinya: Tawa adalah obat terbaik.
Â
10. "Change begins with you."
Artinya: Perubahan dimulai dari dirimu.
11. "Be kind, always."
Artinya: Selalu bersikap baik.
12. "Dream big, start small."
Artinya: Bermimpilah besar, mulai dari hal kecil.
13. "Choose happiness."
Artinya: Pilihlah kebahagiaan.
14. "Live simply, love deeply."
Artinya: Hidup sederhana, cintai dengan mendalam.
15. "Embrace the unknown."
Artinya: Rangkul yang tak diketahui.
16. "Focus on the good."
Artinya: Fokus pada hal-hal baik.
Kata-Kata Simple Bermakna Bahasa Inggris dan Artinya
17. "Less is more."
Artinya: Sedikit lebih baik.
18. "Gratitude changes everything."
Artinya: Rasa syukur mengubah segalanya.
19. "Stay humble, work hard."
Artinya: Tetap rendah hati, bekerja keras."
20. "Peace begins with a smile."
Artinya: Kedamaian dimulai dengan senyuman.
21. "Let go, and grow."
Artinya: Lepaskan, dan bertumbuhlah.
22. "Change is inevitable."
Artinya: Perubahan tak terhindarkan.
23. "Make today count."
Artinya: Buat hari ini berarti.
24. "The pen is mightier than the sword."
Artinya: Pena lebih kuat daripada pedang.
Advertisement
Kata-Kata Simple Bermakna Bahasa Inggris dan Artinya
25. "A friend in need is a friend indeed."
Artinya: Teman yang sejati adalah teman di kala sulit.
26. "The early bird catches the worm."
Artinya: Burung yang bangun pagi menangkap cacing. (Siapa cepat, dia dapat.)
Â
27. "Stay true to yourself."
Artinya: Tetap jujur kepada dirimu sendiri.
28. "Every moment matters."
Artinya: Setiap momen itu penting.
29. "Every cloud has a silver lining."
Artinya: Setiap awan memiliki lapisan perak. (Ada hikmah di balik setiap kesulitan.)
30. "Love without limits."
Artinya: Cintailah tanpa batas.
31. "Courage over fear."
"Artinya: Keberanian di atas ketakutan.
32. "Every ending is a new beginning."
Artinya: Setiap akhir adalah awal yang baru.
Â
Untuk artikel bahasa Inggris lainnya, kunjungi link berikut ini.