Time Out: Cuaca Buruk, Pebalap dan Logistik Tertahan di Argentina

Cuaca buruk yang melanda wilayah Termas de Rio Hondo, Argentina menyebabkan beberapa pebalap dan keperluan logistik MotoGP masih tertahan di Negeri Tango. Akibatnya, mereka hanya punya waktu singkat untuk mempersiapkan diri menghadapi GP Austin di Circuit of the Americas.

Video Populer

Foto Populer